Printer besutan dari perusahaan Canon yang sampai saat ini menjadi idola karena harganya murah akan tetapi tidak murahan adalah Printer Canon PIXMA E400, dimana Printer Inkjet ini akan memberikan pengalaman terbaru bagi para penggunanya karena selain murah dan pas dikantong apalagi buat anda mahasiswa dan rumahan, Printer dengan harga 700 ribuan ini akan membantu dalam hal mencetak baik foto maupun dokumen.
Printer Canon PIXMA E400 sendiri sudah menjadi idola baru bagi mereka yang menyukai Printer dari CANON pasalnya semenjak tahun 2012 dirilis ke pasaran penualan printer ini menjadi yang terbaik apalagi harganya sekarang jauh lebih murah ketimbang harganya yang lalu yang mencapai 800 ribuan dan sekarang anda bisa memiliki printer ini untuk harga baru kisaran Rp.700 Ribu saja.
Keunggulan yang dimiliki oleh Canon PIXMA E400 salah satunya adalah Multifungsi selain bisa mencetak, printer ini pun bisa menjadi scanner dan copy yang pastinya semua pekerjaan ada dalam satu perangkat. Untuk masalah catridge terbilang Printer ini hemat tinta dan support dengan berbagai type cartridge seperti PG-47 dan CL-57.
Printer Canon PIXMA E400 |
Resolusi cetak Canon PIXMA E400 adalah bisa mencetak sampai 400 halaman dan CL-57 sampai 300 halaman, dengan resolusi cetak maks 4800 horizontal x vertikal 600 dpi, yang telah dilengkapi support dengan semua tipe kertas baik A4, A5, B5, LTR, sampai kertas LGL. dari segi penampilan, Canon PIXMA E400 terbilang super smart dan tidak akan menghabiskan ruangan apalagi untuk support sistem telah bisa anda install pada semua Windows termasuk Windows 8 dan 10.
Spek dan Harga Terbaru Printer Murah Canon PIXMA E400
Model | Canon Pixma E400 |
Multifunction Printer Tipe Jumlah Nozle Resolusi Cetak Ukuran tetesan tinta terkecil Teknologi Catridge Ukuran kertas Maks | : ya bisa Print ,Scan, dan Copy : Inkjet printer : 1.280 : 4800 x 600 dpi : 2 pl : Fine Catridge : A4 |
Printing Speed Kecepatan mencetakcetak hitam Kecepatan mencetak warna cetak Foto 4x6 Maksimal ukuran cetak Sensor Ujung tinta | : 8.0 ipm : 4.0 ipm : 36 detik : 203.2 mm : Dot Count |
Copy Speed Ukuran maksimal Salin Kertas yang di dukung Kecepatan salin hitam dan warna Maksimal jumlah salin | : A4/LTR (216 x 297mm) : Kertas Polos Kertas Foto Glossy Plus II : sekitar 30 detik / 1.8 ipm : 21 lembar |
Scanning Scanner type Metode Scan Resolusi scan Maksimal ukuran scan Kecepatan Scan hitam/putih Kecepatan Scan warna | : Flatbed colour image : CIS (Contact Image Sensor) : 600x 1.200 dpi : 216x 297mm : 1.2ms/ baris (300dpi) : 3.5ms/ baris(300dpi) |
Lain-lain Kertas di dukung Penampungan kertas) Konektivitas Daya Pemakaian daya saat off Pemakaian daya saat sleep Pemakaian daya saat cetak Operatings system Ukuran Printer Berat | : A4, A5, B4, B5, LTR, LGL, LDR, 4 x 6", 5 x 7", 8 x 10", 10 x 12", Amplop, Custom : Kertas standart A4 (maks 100 lembar) Kertas foto (maks 10 lembar) : Usb 2.0 Hi-speed : Ac 100v-240v 50/60hz : 0.4 Watt : 1 Watt : 9 Watt : Windows XP/ Windows 7/ Windows 8 Windows Vista , Mac OS X : sekitar 426 x 306 x 145 mm : 3,5 kg |
Harga Terbaru Printer Murah Canon PIXMA E400 Mei 2017: Rp.700.000 - Rp.720.000
Harga Bekas Printer Murah Canon PIXMA E400 Mei 2017: Rp.300.000 - Rp.500.000